Implementasi Computer Assisted Instruction (CAI) Untuk Pembelajaran Data Manipulation Language Pada Model Basis Data Jaringan (Network Model)

Salah satu model Basis Data yang cukup dikenal adalah Model Basis Data jaringan (Network Model). Akan tetapi, DBMS yang menggunakan sistem ini jarang ditemui. Oleh karena itu, perlu dibuat sistem sederhana yang bisa digunakan untuk membantu mempelajari Data Manipulation Language (DML). Dengan adanya...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Santoso, Benny
Format: Article in Journal/Newspaper
Language:unknown
Published: Gunadarma University
Subjects:
DML
Online Access:http://repository.gunadarma.ac.id/418/
http://repository.gunadarma.ac.id/418/1/IMPLEMENTASI%20COMPUTER%20ASSISTED%20INSRTUCTION_UG.pdf
Description
Summary:Salah satu model Basis Data yang cukup dikenal adalah Model Basis Data jaringan (Network Model). Akan tetapi, DBMS yang menggunakan sistem ini jarang ditemui. Oleh karena itu, perlu dibuat sistem sederhana yang bisa digunakan untuk membantu mempelajari Data Manipulation Language (DML). Dengan adanya perangkat lunak ini, pemakai bisa mempel4mihasil dad perintah DML tertentu. Perangkat Lunak ini tidak meliputi Data Definition Language (DDL) jadi data yang digunakan adalah data yang sudah ditentukan sejak awal. Ujicoba dari CAI ini dilakukan di kelas, dan hasilnya menunjukkan bahwa CAI ini banyak membantu orang yang akan mempelajari DML dari Network Model.